Sebuah roda mempunyai jari jari 7 cm. Berapakah keliling roda tersebut?
Karena roda berbentuk lingkaran, maka untuk menyelesaikan soal di atas kita dapat menggunakan rumus keliling lingkaran.
Berikut rumus keliling lingkaran:
Keliling lingkaran = 2 π r
Diketahui:
Ditanya: Keliling lingkaran = ?
Jawab:
Keliling lingkaran = 2 π r
= 2 x 22/7 x 7
= 44 x 1
= 44 cm
Jadi, keliling roda tersebut adalah 44 cm.