Berikut ini yang bukan merupakan partikel penyusun atom adalah... Pembahasan soal: Bagian atom yang bukan merupakan partikel dasar penyusun atom adalah kulit elektron. Atom tersusun atas partikel-partikel penyusun atom atau partikel subatom, yaitu neutron (n), proton (p), dan elektron (e). Neutron dan proton membentuk inti atom.***