Memang betul ada kata kerja “mengantara” yang merupakan bentuk aktif dari “diantara”, tetapi bentuk ini jarang sekali dipakai. Bentuk kata kerja yang sering dipakai adalah “mengantarai”, yang bila dipasifkan akan melahirkan bentuk “diantarai”, misalnya pada kalimat: “Konflik kedua negara itu diantarai oleh Indonesia.” ", "url" : "https://www.utakatikotak.com/tag/dimasa-atau-di-masa", "publisher" : { "@type" : "Organization", "name" : "utakatikotak.com" } }