Tayangan pada jenjang pendidikan SD mengikuti modul pembelajaran sesuai kurikulum (darurat) dengan mengutamakan pemenuhan kompetensi literasi, numerasi, dan penguatan karakter. Sementara itu untuk materi pembelajaran siswa-siswi SMP dan SMA sesuai dengan kebijakan masing-masing sekolah.
Jadwal Belajar TVRI Minggu ke-2 Tahun 2021
Senin, 11 Januari 2021
08.00 – 08.30 : Bermain Bersama (PAUD)
08.30 – 09.00 : Tempat Tinggal dan Kondisi Jalan Sekitar Rumah (SD Kelas 1)
09.00 – 09.30 : Tempat Tinggal dan Kondisi Jalan di Sekitar (SD Kelas 2)
09.30 – 10.00 : Jalan di Sekitarku (SD Kelas 3)
10.00 – 10.30 : Transportasi Umum dan Pribadi (SD Kelas 4)
10.30 – 11.00 : Kenali Transportasi Umum (SD Kelas 5)
11.00 – 11.30 : Transportasi Daring (SD Kelas 6)
Selasa, 12 Januari 2021
08.00 – 08.30 : Anak Cerdas dan Rajin (PAUD)
08.30 – 09.00 : Tetangga Sekitar (SD Kelas 1)
09.00 – 09.30 : Mengenal Tetangga Sekitar (SD Kelas 2)
09.30 – 10.00 : Perang Armada (SD Kelas 3)
10.00 – 10.30 : Pilih Kendaraan Pribadi atau Umum (SD Kelas 4)
10.30 – 11.00 : Naik Transportasi Umum (SD Kelas 5)
11.00 – 11.30 : Bagaimana Cara ke Rumahku (SD Kelas 6)
Rabu, 13 Januari 2021
08.00 – 08.30 : Belajar Bentuk Geometri (PAUD)
08.30 – 09.00 : Warung dan Toko Membantu Kebutuhan Sehari-hari (SD Kelas 1)
09.00 – 09.30 : Warung, Toko, atau Pasar di Sekitar Rumah Kita (SD Kelas 2)
09.30 – 10.00 : Jalan-jalan Sore (SD Kelas 3)
10.00 – 10.30 : Sering dan Sukakah Kalian Naik Kendaraan Umum (SD Kelas 4)
10.30 – 11.00 : Masalah Angkutan Umum (SD Kelas 5)
11.00 – 11.30 : Jalan-jalan Naik Angkutan Umum (SD Kelas 6)
Kamis, 14 Januari 2021
08.00 – 08.30 : Sayur dan Buah (PAUD)
08.30 – 09.00 : Fasilitas Umum di Sekitar Kita (SD Kelas 1)
09.00 – 09.30 : Fasilitas Umum di Sekitar Rumah Kita (SD Kelas 2)
09.30 – 10.00 : Banyak Jalan Menuju Rumah (SD Kelas 3)
10.00 – 10.30 : Kendaraan Pribadi di Ibukota (SD Kelas 4)
10.30 – 11.00 : Transportasi Dalam Angka (SD Kelas 5)
11.00 – 11.30 : Perkembangan Transportasi Laut (SD Kelas 6)
Jumat, 15 Januari 2021
08.00 – 08.30 : Cerita Katak dan Bebek (PAUD)
08.30 – 09.00 : Fasilitas Umum Gratis di Sekitar Kita (SD Kelas 1)
09.00 – 09.30 : Tempat Ibadah di Sekitar Rumah Kita (SD Kelas 2)
09.30 – 10.00 : Di Sekitar Rumahku (SD Kelas 3)
10.00 – 10.30 : Angkutan Umum dan Rambu Segitiga (SD Kelas 4)
10.30 – 11.00 : Transportasi Impian (SD Kelas 5)
11.00 – 11.30 : Bus Favoritku (SD Kelas 6)
Demikian informasi tentang jadwal, materi soal, dan jawaban program BDR TVRI. Semangat belajar yah!
", "url" : "https://www.utakatikotak.com/tag/belajar-dari-rumah", "publisher" : { "@type" : "Organization", "name" : "utakatikotak.com" } }