Titik x -> 2 - 4 = – 2
Titik y -> 4 - 8 = – 4
* Dengan nilai translasi yang sama maka (–2, –4), titik (1, 2) akan bergeser menjadi
Titik x -> 1 + (–2) = – 1
Titik y -> 2 + (–4) = – 2
Sehingga titik (1, 2) akan bergeser ke titik (–1, –2)
2. Garis y = 2x + 5 ditranslasikan dengan translasi ( 1 -3 ) persamaan garis hasil translasi adalah
Pembahasan:
y = 2x + 5
T = (1 , -3)
A(x,y) ---> t (1,-3) ---> A' (x+1, y-3)
* Menghitung bayangan translasi dari titik x dan y
x' = x + 1 ---> x = x' - 1
y' = y - 3 ---> y = y' + 3
* Masukkan atau substitusikan nilai x dan y kedalam persamaan garis
y = 2 x + 5
(y' + 3) = 2 (x' - 1) + 5
y' + 3 = 2x' - 2 + 5
y' + 3 = 2x' + 3
2x' - y' = 0
2x - y = 0
y = 2x
Maka persamaan garis hasil translasi adalah y = 2x
3. Garis y=-3x ditranslasikan dengan translasi (2,4) persamaan garis hasil translasi adalah
Pembahasan:
A(x,y) ---> t(2,4) ---> A'(x+2, y+4)
x' = x + 2 --> x = x' - 2
y' = y + 4 --> y = y' - 4
Garis y = - 3x
y' - 4 = -3 ( x' - 2 )
y' - 4 = -3x' + 6
y' = -3x' + 6 + 4
y' = -3x' + 10
Maka persamaan garis hasil translasi adalah y = -3x + 10
4. Koordinat bayangan hasil pencerminan titik A (2,-1) terhadap sumbu Y adalah
Pembahasan:
Ingat rumus praktis untuk pencerminan:
Pencerminan terhadap sumbu Y: P (x, y) → P' (-x, y)
Diketahui
Maka Koordinat bayangan hasil pencerminan titik A (2, -1) terhadap sumbu Y adalah A' (-2, -1)
5. Titik A memiliki koordinat (3, 5). Tentukan koordinat hasil pencerminan titik A:
a) Terhadap garis x = 10
b) Terhadap garis y = 8
Pembahasan
Pencerminan sebuah titik terhadap garis x = h atau y = k
a) Terhadap garis x = 10 dan x = h
(a, b) ------> (2 h − a, b)
(3, 5) ------> ( 2 (10) − 3, 5) = (17, 5)
Maka koordinat hasil pencerminan titik A Terhadap garis x = 10 adalah (17, 5)
b) Terhadap garis y = 8 dan y = k
(a, b) ------> (a, 2k − b)
(3, 5) ------> ( 3, 2(8) − 5) = (3, 11)
Maka koordinat hasil pencerminan titik A Terhadap garis y = 8 adalah (3, 11)
6. Titik p (6√2,10√2) diputar dengan arah berlawanan jarum jam sejauh 45o menghasilkan p' koordinat p' adalah
Pembahasan:
P(x,y) = ( 6√2 , 10√2)
Rotasi 45° berlawanan jarum jam
7. Bayangan dari rotasi sejauh 90⁰ berlawanan dengan arah jarum jam terhadap titik D = (6, -2) adalah...
Pembahasan:
8. Jika titik (6,9) dilatasi dari b (2,3) dejgan faktor dilatasi½ maka hasilnya adalah ...
Pembahasan:
", "url" : "https://www.utakatikotak.com/tag/Transformasi-Geometri", "publisher" : { "@type" : "Organization", "name" : "utakatikotak.com" } }