<p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Beberapa faktor yang bisa membuat tanaman kita rajin berbuah harus kita ketahui agar kita mengenal apa yang mereka butuhkan pada saat mereka tumbuh dan berkembang berikut ini adalah daftar yang harus kalian ketahui :</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Kita para petani memiliki keyakinan yang kuat, bagaimana tanaman jika dipelihara dengan baik menghasilkan timbal balik kepada pemiliknya. Itu sejak dulu terjadi dan mudahnya kita hanya melakukan nya saja.</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Ratusan kali saya membuat tulisan dan ratusan kali karya saya dicuri, tulisan ini mendasari semua pemaparan kita dan ini baru pemanasan tentang buah-buahan.</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Kemampuan tanaman untuk menghasilkan bunga dan kemudian berbuah itu di pengaruhi oleh bebrapa faktor seperti :</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Musim – Lingkungan Tanah – Faktor Internal Tanaman</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Semua faktor itu berkaitan erat dan kita harus mengimbangi segala hal yang membebankan tanaman. Jika kita berfikir kita saja sebagai manusia yang memiliki masalah mungkin itu salah dan itu tidak benar.</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Tanaman sama seperti kita, mereka memiliki kehidupan dan memiliki masalah pada dirinya sendiri. Lupakan tentang rumus penelitian ilmiah yang rumit dan berbelit belit. Faktor yang sangat nyata adalah kita memahami tanaman. Kita mampu melihat kebutuhan tanaman, kita mampu yang di inginkan oleh tanaman dan kita adalah teman sekaligus dokter tanaman.</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Satu bagian yang terpilih dibenak pemelihara tanaman adalah kegagalan pemahaman itu sendiri. Akibat perlakuan yang berlebihan itu tanaman bukan memberikan manfaat untuk kita malah penyakit yang kita dapatkan. Sekilas tentang faktor tanaman agar mereka tumbuh dan berkembang dengan melihat alam itu sendiri. Jangan pernah berhianat kepada alam. Untuk dasar-dasarnya bagi yang belum mengetahui ini maksudnya :</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'><strong>Baca Juga : </strong></span><strong><a href='http://www.utakatikotak.com/kongkow/detail/14491/-Faktor-Faktor-yang-Mempengaruhi-Pertumbuhan-dan-Perkembangan-Tanaman' target='_blank'>Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pertumbuhan dan Perkembangan Tanaman</a></strong></p> <h2 style='text-align: justify;'><strong><span style='color:#000000'>Faktor Musim</span></strong></h2> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Faktor musim adalah semua faktor yang ada diatas permukaan tanah dalam suatu wilayah dan mempengaruhi tanaman. (Zenzen zain) Maksudnya, diantara semuanya berkaitan antara intensitas sinar matahari, lama penyinaran, kelembaban, suhu udara, angin, dan curah hujan.</span></p> <h2 style='text-align: justify;'><strong><span style='color:#000000'>Faktor lingkungan Tanah</span></strong></h2> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Faktor ini mencakup struktur tanah, unsur hara, kadar air tanah, dan makroorganisme tanah.</span></p> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'><img alt='' src='https://www.agrotani.com/wp-content/uploads/2018/09/Benih-tanaman-kangkung.jpg' style='height:267px; width:400px' /></span></p> <h2 style='text-align: justify;'><strong><span style='color:#000000'>Faktor Internal</span></strong></h2> <p style='text-align: justify;'><span style='color:#000000'>Suatu tanaman memiliki umur berbuah berbeda, dari jenis dan varietasnya mengimbangi sesegala hal yang ada didalam organ tubuhnya. Mereka memiliki organ yang sempurna untuk kebutuhan hidupnya. Faktor ini bersangkutan dengan asal tanaman (dari jenis indukan) , umur tanaman, kesehatan tanaman, serta distribusi air, unsur hara, karbohidrat, dan hormon dalam tanaman.</span></p>