foto oleh Estée Janssens
Pada jangka waktu satu tahun, terdapat 12 bulan. Bagaimana cara menghitung jumlah minggu pada setahun? Jika 1 bulan ada 4 minggu, maka 1 tahun ada 12 bulan, yang berarti pada 1 tahun ada 48 minggu?
4 x 12 = 48
Maka, 1 tahun = 48 Minggu
Berdasarkan pengukuran waktu yang tercantum pada kalender Masehi, dalam satu tahun terdiri dari 12 bulan, yakni : Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni, Juli, Agustus, September, Oktober, November, Desember.
Maka, 1 tahun = 12 bulan
Dalam perhitungan tersebut, asumsikan 1 tahun tedapat 365 hari, agar lebih mudah dalam perhitungannya. Jadi, perhitungan sebelumnya menjadi patokan untuk menghitung pengukuran berikut ini :
1 hari = 24 jam
1 tahun = 24 jam x 365 hari = 8.760 jam
Maka, 1 tahun = 8.760 jam
Pada poin sebelumnya telah dipaparkan bahwa jumlah 1 tahun = 8.760 jam. Jadi, perhitungan sebelumnya menjadi patokan untuk menghitung pengukuran berikut ini :
1 jam = 60 menit
1 tahun = 8.760 jam
hasilnya dalam 1 tahun = 60 menit x 8.760 jam = 525.600 menit
Maka, 1 tahun = 525.600 menit
Pada poin sebelumnya telah dipaparkan bahwa jumlah 1 tahun = 525.600 menit. Jadi, perhitungan sebelumnya menjadi patokan untuk menghitung pengukuran berikut ini :
1 jam = 60 menit
1 tahun = 525.600 menit
Hasilnya dalam 1 tahun = 60 menit x 525.600 menit = 31.536.000 detik
Maka, 1 tahun = 31.536.000 detikf
", "url" : "https://www.utakatikotak.com/tag/2-tahun-berapa-hari", "publisher" : { "@type" : "Organization", "name" : "utakatikotak.com" } }