Home » Kongkow » tanya dong »

- Kamis, 16 April 2020 | 02:24 WIB

Stomata (tunggal: “Stoma” yang berarti mulut) adalah bukaan-bukaan kecil di daun yang jika membuka secara maksimal hanya selebar 0,0001 mm. Stomata diapit oleh sepasang sel penjaga yang mirip dengan dua sosis yang melengkung. Singkatnya pengertian stomata adalah mulut daun.

Untuk selengkapnya simak penjelasan berikut ini, ada penjelasan videonya juga lho.
https://www.utakatikotak.com/kongkow/detail/14370/Stomata-Pengertian-Letak-Fungsi-dan-Tipe-Stomata-Pada-Daun-Tumbuhan-Lengkap

Cari Artikel Lainnya