Pada saat pertumbuhan ekonomi lesu karena harga barang melonjak masyarakat mengalami kesulitan dalam memenuhi kebutuhan pokok. Kebijakan moneter yang diambil Bank Indonesia untuk mengatasi masalah diatas adalah.... A Membeli surat berharga B Menurunkan cash ratio C Menaikkan pajak penjualan D Menaikkan cash reserve ratio JAWAB