10+ Macam Macam Warna (Lengkap dengan Penjelasan)

Oleh : Nurul Marta - 03 July 2019 10:16 WIB

Nah pada kesempatan kali ini, saya akan berbagi tulisan mengenai macam-macam warna. Walaupun sebenernya sudah banyak sekali makhluk didunia ini yang menuliskan mengenai macam maca warna. Sudah tau warna kan? yaps hidup tanpa adanya warna-warni warna terasa sangat membosankan pastinya, bayangi aja deh kalau nggak percaya. Jika hidup tanpa adanya warna mungkin hidup akan terasa hampa, gelap dan sepi. Warna merupakan unsur seni rupa yang paling menonjol dan sangat penting. Warna diakui sebagai salah satu jenis wujud keindahan yang dapat dilihat oleh mata manusia. Warna juga merupakan suatu hal yang dapat menunjukkan sifat dan watak yang berbeda dari setiap warna yang orang sukai. Nah untuk itulah disini saya ingin membagikan mengenai macam macam warna lengkap dengan pengertiannya.

Warna Putih

alt="" src="https://i0.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-putih.jpg?w=624&ssl=1" style="height:570px; width:400px" />

Warna putih adalah salah satu warna yang paling terang. Warna putih meruapakan warna yang melambangkan suatu cahaya dan kesucian. Biasanya orang yang menyukai warna putih, dia adalah orang yang baik, sopan dan juga santun.

Warna Hitam

alt="" src="https://i0.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-hitam.jpg?w=624&ssl=1" style="height:599px; width:400px" />

Warna hitam ini adalah jenis warna tertua, warna hitam biasanya dijadikam sebagai lambang untuk sesuatu yang gelap dan juga lambang emosi pada diri seseorang.

Warna Merah

alt="warna-merah" src="https://i2.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-merah.jpg?resize=531%2C796&ssl=1" style="height:785px; width:400px" />

Warna merah merupakan warna yang identik dengan sikap pemberani, kuat, berkuasa, panas, membara, penyerangan, hingga cinta. Biasanya orang yang suka terhadap warna merah adalah orang yang memiliki kepribadian yang berani dan sangat cocok untuk dijadikan sebagai seorang pemimpin.

Warna Abu Abu

alt="" src="https://i2.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-grey.jpg?w=624&ssl=1" style="height:400px; width:400px" />

Warna abu abu adalah warna yang berasal dari perpaduan warna putih dan juga warna hitam.

Warna Kuning

alt="" src="https://i2.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-kuning.jpg?w=624&ssl=1" style="height:506px; width:400px" />

Warna kuning adalah warna yang mewakili suatu benda yang bersifat cahaya dan juga warna yang melambangkan suatu kebahagian, keceriaan dan hati hati. Orang yang suka akan warna kuning biasanya adalah tipe orang yang memiliki kepriadian yang ceriah dan optimisme.

Warna Hijau

alt="" src="https://i2.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-hijau.jpg?resize=530%2C656&ssl=1" style="height:649px; width:400px" />

Warna hijau merupakan warna yang mempunyai sifat keseimbangan, keharmonian, dan membangkitkan ketenangan. Warna hijau adalah warna yang identik dengan tumbuhan dan lingkungan, perdamaian dan kepuasan. Biasanya orang yang suka dengan warna hijau adalah orang yang memiliki kepribadian yang tenang, berpikiran dewasa dan termasuk orang yang sopan.

Warna Biru

alt="" src="https://i1.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-biru.jpg?resize=524%2C786&ssl=1" style="height:600px; width:400px" />

Warna biru merupakan warna yang memiliki kesan mendalam terhadap suatu hal. Biasanya orang yang suka dengan warna biru adalah orang yang ramah dan suka terhadap ketenangan.

Warna Ungu

alt="warna-ungu" src="https://i0.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-ungu.jpg?w=624&ssl=1" style="height:600px; width:400px" />

Warna ungu adalah warna yang identik dengan kesetiaan dan kepuasan. Biasanya orang yang suka dengan warna kuning adalah orang yang memiliki kepridian senang belajar hal yang baru, walaupun juga kadang sedikit misterius tapi orang tipe ini merupakan orang yang romantis.

Warna Pink

alt="" src="https://i2.wp.com/gopensil.com/wp-content/uploads/2019/05/warna-pink.jpg?w=624&ssl=1" style="height:600px; width:400px" />

Warna pink merupakan warna yang bisa dikatakan warna yang lemah. Warna pink identik dengan wanita dan feminim, menarik dan kecantikan. Biasanya orang yang suka dengan warna pink adalah orang yang memiliki kepribadian yang romantis dan manja, namun suka membantu orang lain disekitarnya.

Nah itulah macam macam warna yang bisa saya bagikan kepada sobat semua. Semoga artikel ini bermanfaat, dan Terima Kasih

Tag

Artikel Terkait

Kuis Terkait

Video Terkait

Cari materi lainnya :