PT PLN beserta beberapa anak perusahaannya seperti PJB dan Indonesia Power merupakan sumber utama kelistrikan di Indonesia, sehingga pada lambang PT PLN memiliki arti tersendiri pada setiap komponennya, lambang-lambang tersebut merupakan gambaran visi dan misi yang menjadi pedoman PT PLN. Lambang tersebut meliputi : Bidang Persegi Panjang Vertikal, Petir atau Kilat, Tiga Gelombang. Seiring dengan perkembangan perusahaan yang selalu dinamis perusahaan memiliki visi dan misi yang mengarahkan perusahaan menuju kearah yang lebih baik demi memenuhi harapan bagi masyarakat Indonesia. Visi dan misi tersebut antara lain :
Visi
Misi
Moto Perusahaan
Kemudian dalan perihal tujuan dari pendirian perusahaan adalah untuk menyelenggarakan usaha penyediaan tenaga listrik bagi kepentingan umum dalam jumlah dan mutu yang memadai serta memupuk keuntungan dan melaksanakan penugasan Pemerintah di bidang ketenagalistrikan dalam rangka menunjang pembangunan dengan menerapkan prinsip-prinsip Perseroan Terbatas. Seiring dengan kebijakan Pemerintah yang memberikan peluang kepada sektor swasta untuk bergerak dalam bisnis penyediaan listrik, dengan demikian sejak tahun 1994 status PLN beralih dari Perusahaan Umum menjadi Perusahaan Perseroan (Persero) dan juga sebagai PKUK dalam menyediakan listrik bagi kepentingan umum hingga sekarang.
Alamat kantor pusat perusahaan :
PT PLN ( Persero )
Jl. Trunojoyo Blok M-I No. 135
Kebayoran Baru, Jakarta 12160, Indonesia
Tel. 021 7251234, 7261122
Fax. 021 7221330
Dalam mencapai dan mewujudkan tujuan yang telah ditetapkan dalam visi dan misi perusahaan selanjutnya dalam bulan September tahun 2016 ini PT PLN kembali membuka lowongan kerja terbaru PT PLN bagi para pencari kerja yang baru lulus ataupun yang telah memiliki pengalaman kerja untuk mengisi jabatan pekerjaan dalam dalam jabatan lowongan yang tertera dibawah ini, bagi pencari kerja yang berminat harap memperhatikan dengan seksama requirement atau persyaratan yang dibutuhkan pada setiap jabatan atau dalam jabatan yang dibutuhkan demi memperlancar dalam proses rekrutmen tenaga kerja. Adapun dibawah ini adalah dalam jabatan lowongan jabatan pada peluang kerja kali ini dibuka oleh pihak perusahaan kualifikasi sebagai berikut.
Lowongan PT PLN Posisi :
PENERIMAAN UMUM PEGAWAI PT PLN TINGKAT SMK TAHAP II TAHUN 2016 LOKASI BANDUNG
Persyaratan Pencari Kerja :
Berkas Lamaran Kerja :
Berikut adalah berkas yang harus disiapkan dalam bentuk softcopy dengan format .pdf untuk di upload pada saat pendaftaran di website :
Tahapan Seleksi :
*Urutan tahapan seleksi dapat berubah sesuai kebutuhan PT PLN (Persero).
Informasi Lain :
Tata Cara Pendaftaran :
Diharapkan bagi para pencari kerja yang berminat dengan lowongan kerja PT PLN terbaru September 2016 diatas dan merasa memenuhi seluruh kebutuhan yang dipersyaratkan untuk dapat segera melengkapi berkas lamaran kerja meliputi CV dan berkas pelengkap lainnya sesuai persyaratkan yang ditentukan kemudian harap silahkan mengikuti tata cara pendaftaran yang ditentukan oleh perusahaan via Online ke alamat berikut ini: