Buah melon yang umumnya berbentuk bulat bisa dibuat menjadi beraneka bentuk yang diinginkan. Taman Buah Mekarsari menjadi salah satu pusat studi tanaman hortikultura yang mampu mengembangkan melon berbentuk kotak. Membentuk melon menjadi kotak pada dasarnya bertujuan menambah daya tarik dari buah melon aneka bentuk.
Buah melon yang sudah dibentuk menjadi kotak tidak mengalami perubahan rasa ataupun tekstur. Buah tersebut hanya mengalami perubahan.
Selain kotak, buah melon juga bisa dibuat menjadi berbagai macam bentuk yang Anda inginkan. Membentuk melon bisa dilakukan dengan cetakan berbahan akrilik. Di Taman Buah Mekarsari Anda bisa menemukan berbagai bentuk buah melon yang unik-unik.
Cetakan akrilik dipilih karena memiliki daya elastisitas polimer polymethyl methacrylate yang sesuai dengan buah melon sehingga cetakan tersebut tidak mudah pecah dan mampu menahan desakan ketika buah sudah membesar.
Buah yang akan dibentuk sebaiknya mendapatkan volume penyiraman sebanyak setengah dari biasanya. Hal ini dilakukan agar kadar air di dalam buah berkurang. Ketika kadar air berkurang, buah agak layu dan menjadi elastis sehingga bisa tumbuh mengikuti bentuk cetakan.
Anda juga bisa melakukan pembentukan pada buah melon yang Anda tanam di pot. Untuk membentuk melon, Anda membutuhkan beberapa alat dan bahan terlebih dahulu.
Bahan-bahan:
Cara membuat: