Buat kebanyakan orang, jam istirahat makan siang seringkali jadi waktu paling berharga di tengah rutinitas kerja. Waktu tersebut jadi salah satu hiburan tersendiri ketika sudah penat dengan urusan kerja yang rasanya nggak ada habisnya itu. Otak dan kemampuan kita pasti ada batasnya. Itulah kenapa kita harus istirahat yang biasanya dibarengi dengan waktu makan. Buat yang jam kerjanya shift pagi, maka biasanya sih waktu istirahat diberikan waktu siang hari sambil makan siang dan beribadah seperti kebanyakan orang muslim di Indonesia.
Nah kalau di Indonesia sendiri, waktu istirahat sendiri sebenarnya sudah diatur dalam Undang-Undang Ketenagakerjaan lo. Kita diperbolehkan kerja selama 40 jam dalam 1 minggu. Nah kalau soal istirahatnya, kita boleh istirahat minimal 30 menit setelah bekerja selama empat jam terus menerus dan hal itu nggak dihitung sebagai jam kerja. Tapi dengan berbagai pertimbangan tersendiri dan menyesuaikan kebiasaan tiap negara, ternyata pemberlakuan jam istirahat siang tiap negara berbeda-beda lho. Bahkan ada yang memberi waktu istirahathingga 3 jam lamanya. Enak banget ya~
Istirahatnya mulai pukul 14.00 sampai 17.00 lalu dilanjutkan kerja 3 jam lamanya. Mereka pulang bekerja sangat malam ya~
Sama seperti di Spanyol, istirahat makan siang dimulai pukul 14.00 dan berakhir pukul 17.00.
Waktu istirahat itu dibilang sebagai jam kerja universal yang dipraktekkan ke kantor, sekolah, dan pertokoan.
Mulai pukul 12 siang, pekerja bisa istirahat hingga pukul 2 siang.
Dua jam cukup banget kan buat makan siang sambil berbincang dan menyegarkan pikiran~
Istirahat dimulai pukul 12 siang. Pekerja kembali ke kantor pukul 2.30 siang
Banyak yang menganggap kalau waktu istirahat dan makan siang itu penting. Kalau bisa segar kembali setelah istirahat, pasti kerja juga jadi semakin semangat kan~